10 Cara Mengajar yang Baik dan Benar untuk Guru di Sekolah

Guru sebaiknya tahu cara mengajar yang baik kepada murid-muridnya. Ketika di dalam kelas, seorang guru mengambil kendali atas kegiatan yang akan dilakukan saat belajar dengan murid-muridnya. Jika respon murid ternyata merasa senang belajar bersama guru yang yang bersangkutan, bisa dipastikanguru tersebut menggunakan metode mengajar yang baik dan tidak monoton. Sebagian guru masih ada yang mengajar…

Read More

Tingkatan prestasi belajar siswa

Untuk mengetahui sampai dimana tingkat keberhasilan siswa terhadap proses belajar yang telah dilakukan dan sekaligus juga untuk mengetahui keberhasilan mengajar guru, dapat dilakukan penilaian salah satunya dengan menggunakan test hasil belajar. Dan untuk mengetahui bukti keberhasilan yang dinyatakan berupa prestasi belajar itu ditempuh dengan alat. Dan dalam hal ini evaluasi merupakan salah satu alat yang…

Read More

Pembelajaran Anak di Luar Sekolah (Outdoor)

Saat ini kegiatan outdoor adalah kegiatan yang banyak digemari baik itu kalangan anak-anak maupun orang dewasa. Selain menyenangkan kegiatan outdoor adalah kegiatan yang kaya akan manfaat. Bagi anak-anak kegiatan outbond bisa meningkatkan tingkat kecerdasan anak-anak. Dan dengan adanya hal tersebut, anak bisa melatih jiwa sosialisasi sehingga akan menumbuhkan semangat untuk senantiasa aktif dalam kegiatan-kegiatan kemasyarakatan.…

Read More